Pengumuman

LAPOR DIRI MAHASISWA PPG GURU TERTENTU (DALAM JABATAN) TAHUN 2024 FKIP UNIVERSITAS TADULAKO

Berdasarkan Surat Direktur Pendidikan Profesi Guru Ditjen GTK Kemdikbudristek nomor: Manual.414/B2/GT.00.08/2024 tentang Persiapan dan pelaksanaan piloting PPG bagi guru tertentu tahun 2024, maka calon mahasiswa yang ditempatkan di Universitas Tadulako wajib lapor diri. Mahasiswa yang tidak melakukan pengisian biodata sampai tanggal 02 AGUSTUS 2024 pukul 23.59 WITA, dianggap tidak melakukan lapor …

Read More »

Workshop dan Penyusunan Kurikulum OBE Prodi Pendidikan ILmu Pengetahuan Alam FKIP UNTAD

Palu, Jumat 28 Juni 2024 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako (UNTAD) kembali mengukuhkan komitmennya dalam meningkatkan mutu pendidikan dengan menggelar Workshop dan Penyusunan Kurikulum Outcome Based Education (OBE) untuk Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (P.IPA).Kegiatan yang berlangsung di ruang senat FKIP UNTAD ini dihadiri oleh …

Read More »

FKIP Universitas Tadulako Sosialisasi Sistem Pelayanan Administrasi Online Terpadu

Palu, Minggu, 23 Juni 2024 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako menggelar kegiatan sosialisasi dan pelatihan mengenai sistem pelayanan administrasi online terpadu di Swiss-Bell Hotel, Palu. Kegiatan yang berlangsung mulai dari tanggal 22 hingga 23 Juni 2024 ini dihadiri oleh para tokoh penting dari FKIP serta berbagai …

Read More »

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako Menggelar Qurban 13 Sapi dalam Perayaan Idul Adha

Palu, 19 Juni 2024 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako (UNTAD) menggelar perayaan Idul Adha dengan semangat kebersamaan dan pengabdian yang tinggi. Kegiatan ini dilakukan untuk memperingati hari raya Idul Adha 1445 H, dimulai dari Senin, 17 Juni 2024, selama dua hari berturut-turut.         Pada …

Read More »

Pembukaan TIRANI Goes to School (TGTS) di FKIP Universitas Tadulako

Hari Kamis, 13 Juni 2024, Lembaga Kesenian TIRANI FKIP Universitas Tadulako menggelar acara pembukaan untuk kegiatan “TIRANI Goes to School” (TGTS) di Gedung 07 FKIP. Acara ini dihadiri oleh berbagai komponen mahasiswa, ketua-ketua lembaga di lingkup FKIP, serta perwakilan dari Lembaga Kesenian Universitas Tadulako. Acara dibuka secara resmi oleh Wakil …

Read More »